SMKN 1 Bireuen Berbagi Bahan Pokok Siswa Kurang Mampu Dalam Dampak Covid-19

waktu baca 2 menit

Theacehpost.com | Bireuen – Sekolah Menengah Kejuruan Negeri ( SMKN) 1 Bireuen , menggelar kegiatan “berbagi paket bahan pokok lainnya untuk siswa kurang mampu dan masyarakat lingkungan sekitarnya yang dampak imbas covid-19,yang berlangsung dihalaman sekolah setempat, jalan medan – banda-aceh kecamatan kota juang kabupaten Bireuen senin (18/5/20).

Sebanyak 1 37 paket bahan pokok,yang dimana masing-masing beras, minyak goreng, gula pasir tersebut diberikan kepada siswa siswi yang sejumlah 134 orang yang kurang mampu dan masyarakat setempat sejumlah 3 orang klining servis dandari dampak imbas covid-19.

Baca Juga : Empat Strategi Melawan Gerakan Kirstenisasi di Aceh

Kepala sekolah Muslim. M. Pd dalam sambutanya,pengadaan paket ini bersumber dari sumbangan para dewan guru yang berinisiatif yang perduli untuk berbagi kepada siswa dan masyarakat sekitarnya yang kurang mampu yang terdampak covid-19.

Ia berharap semoga bantuan yang tidak seberapa ini, dapat bermanfaat bagi yang menerima, apalagi sekarang kita berada dalam bulan suci ramadhan yang penuh berkah.

banner 72x960

Harapnya, bantuan yang tidak seberapa ini bermanfaat bagi yang menerima. Apalagi dalam bulan suci Ramadhan yang penuh berkah”ucapnya Muslim .

Salah satu siswa yang bernama Rausan fikra berucap syukur Alhamdulillah kepada keluarga basar SMKN 1 Bireuen yang telah peduli kepada mereka di bulan puasa ini. Semoga pihal sekolah diberikan kelancaran dalam menjalakan aktivitas dan bertambah rezekinya bagi kepala sekolah dan dewan guru lainya.[]

Komentar Facebook

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *